Teknologi, Tutorial, Pengetahuan, Pendidikan

 

Cara Mengembalikan Data yang terhapus di Komputer

Bagaimana Cara Mengembalikan data yang sudah terhapus tanpa sengaja di Komputer ? Nah, kali ini saya akan menjelaskan sedikit prosedur kerja dari Manajemen File pada Komputer. Perhatikan diagram panah dibawah ini :

File Manajer==> Recycle Bin ==> Permanent Empty.

Jika anda ingin mengetahui Cara Mengembalikan Data yang terhapus di Komputer, tentu Diagram diatas merupakan prosedur penghapusan data dari Komputer kita yang perlu anda ketahui. Nah, Jika anda tanpa sengaja Menghapus sebuah File, baik lagu, foto, dokument, dan jenis File lainnya. Maka langkah yang perlu anda lakukan adalah masuk ke Program Recycle Bin. Biasanya Icon Recycle Bin sudah ada di Desktop.

Setelah anda membuka Program Recycle Bin, Carti dan temukanlah Nama data/File yang terhapus tersebut. Setelah anda menemukannya, silahkan klik kanan, lalu pilih Restore. Maka File anda tersebut akan kembali ketempat semula.

Semoga Bermanfaat..

Comments :

0 komentar to “Cara Mengembalikan Data yang terhapus di Komputer”

Posting Komentar

 
SEKARANG TAHU
Blogger Desain by Medan Jasa | Powered by Blogger.com